Welcome


Johana Blog's

Skala



Skala
Skala
Skala adalah perbandingan antara jarak pada sebuah peta dengan jarak sebenarnya atau ukuran sebuah miniature berbanding dengan ukuran yang sebenarnya
Skala =

Rumus:
 

                                                                                                              
Panjang model     =    Lebar model   =    Tinggi model
Panjang sebenarnya      Lebar sebenarnya      Tinggi sebenarnya

Contoh :
·        Diketahui jarak dua pelabuhan adalah 240km. Jika jarak dua pelabuhan pada peta 8cm maka skala peta itu adalah. . .
Jawab: dik: jarak sebenarnya= 240 x 100.000=24.000.000
Jarak pada peta= 8
Dit: skala…?
Jb: Skala = ukuran pada peta
ukuran sebenarnya
=       8                                  =1:3.000.000
24.000.000
·        Sebuah lapangan berukuran 120m x 100m digambar pada peta dengan skala 1: 2.500. ukuran lapangan pada peta…

Jawab: Dik : 120m= 12.000cm
100m =10.000cm
 1         x 12.000= 4,8 cm
   2.500
1             x 10.000=4cm
   2.500
Jadi, ukuran lapangan pada peta adalah 4,8cmx4cm

·        Sebuah model masjid mempunyai ukuran alas 30 cm x 27 cm dan tinggi 18 cm. jika tinggi masjid sebenarnya adalah 12m maka panjang dan lebar masjid sebenarnya adalah….
Jawab:  Dik: panjang= 30 cm =0.3 m
lebar =27 cm=0.27 m
tinggi =18 cm=0.18 m
Jb: 0.3 = 0.27 = 0.18
           y             x            12
x= 0.27 x 12 =18 m
             0.18
y=0.3 x 18 =120  m
             0.27
Jadi, panjang dan lebar sebenarnaya adalah 20m x 18m.


Sekian penjelasan mengenai Skala !!! Semoga bermanfaaat!!

Jika ada penjelasan  yang  kurang dipahami bisa di tanyakan di kolom komentar  ?_?
 

1 komentar:

Website

 APA ITU WEBSITE Sejarah Website Website pertama kali muncul di dunia pada tahun 1991 oleh seorang ahli komputer berkebangsaan Inggris yaitu...